Ditabrak Minibus, Pengendara Motor Terpental hingga Tewas

Yoel Yusvin, Jurnalis
Jum'at 24 Juni 2022 11:14 WIB

Sebuah minibus menabrak seorang pengendara motor hingga terpental dan meninggal dunia di tempat di Jalan Metro Tanjung Bunga, Kota Makassar, Sulawesi Selatan. Mobil sempat hilang kendali usai bersenggolan dengan salah satu pengendara motor lain. 
 
Kontributor: Yoel Yusvin

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya