Bayi Kembar Empat Lahir Lewat Operasi Cesar di Konawe

Febriyono Tamenk, Jurnalis
Rabu 15 Juni 2022 15:20 WIB

Empat bayi kembar lahir di Rumah Sakit Setia Bunda, Kota Unaha, Kabupaten Konawe, Sultra. Keempatnya bayi perempuan ini lahir melalui operasi cesar. Tiga anak memiliki berat 1000 gram dan satu lainya 900 gram.
 
Bayi kembar empat ini anak pasangan Made Pariani dan Ketut Darmo warga Kecamatan Loea, Kolaka Timur. Usia kandungan sang ibu saat di rujuk dari Puskesmas enam bulan atau 27 minggu. Tim dokter langsung menangani pasien melalui operasi cesar.
 
Kontributor : Febriyono Tamenk

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya