Jelang Pemakaman Eril, Karangan Bunga Berdatangan di Gedung Pakuan

Ervan David, Jurnalis
Sabtu 11 Juni 2022 18:58 WIB

Pelaksana Harian Gubernur Jawa Barat Uu' Ruz-Hanul Ulum meminta masyarakat dan ASN di lingkungan Pemprov Jabar untuk ikut mengantarkan jenazah Eril ke pemakaman. Setibanya di Bandung, rencananya jenazah Eril akan dimakamkan hari Senin di Cimaung, Kabupaten Bandung.
 
Liputan: Ervan David

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya