Dini Hari, Api Hanguskan Rumah di Pasar Minggu

Ravie Wardani, Jurnalis
Minggu 29 Mei 2022 09:01 WIB

Kebakaran terjadi di Jalan Kesatrian, Pasar Minggu, Minggu (29/5/2022) dini hari. Asap mulai terlihat pukul 02.00 WIB, warga panik dan berhamburan ke jalan raya.
 
Pemadam kebakaran tiba 20 menit kemudian dengan tiga unit mobil pemadam. Api diduga muncul dari salah satu rumah yang tidak berpenghuni. Petugas berusaha menjinakkan api dengan bantuan warga.
 
Reporter : Ravie Wardani

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya