Tradisi Ziarah Jelang Ramadan Ramai di Jakarta dan Surabaya

Tim Liputan iNews, Jurnalis
Minggu 27 Maret 2022 07:30 WIB

Sekitar seminggu menjelang bulan puasa, tradisi ziarah makam mulai banyak dilakukan masyarakat. Warga mulai berdatangan di TPU Tanah Kusir Jakarta dan TPU Ngagel Rejo Surabaya.
 
Tim iNews

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya