Tabrak Separator Busway, Minibus Terguling di Jatinegara

Rio Manik, Jurnalis
Sabtu 04 Desember 2021 13:49 WIB

Sebuah minibus menabrak separator busway Transjakarta di Jl Jatinegara Barat, Jakarta Timur. Kerasnya benturan menyebabkan minibus terguling. Penumpang minibus mengalami luka dan langsung dibawa ke RS Hermina, Jakarta Timur.
 
Reporter: Rio Manik

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya