Rela Rogoh Kocek Sendiri, Tokoh Masyarakat Beri Doorprize untuk Peserta Vaksin

Dedi Mahdi, Jurnalis
Rabu 20 Oktober 2021 10:31 WIB

Ratusan paket hadiah dibagikan kepada peserta vaksinasi Covid-19 di Desa Banjarsari, Bojonegoro, Jawa Timur. Hadiah tersebut diberikan untuk menarik antusias warga dalam mengikuti vaksinasi Covid-19.
 
Ratusan warga rela mengantre demi mendapat vaksin gratis dan hadiah dari panitia. Paket berhadih sangat bervariasi, terdiri dari berbagai macam alat kebutuhan rumah tangga.
 
Pemberian hadiah ini adalah inisiatif lugito,warga yang tergerak melihat minimnya kesadaran warga divaksin.
 
Kontributor: Dedi Mahdi

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya