Kecelakaan Maut di Nias, 2 Pemuda Tewas Tertabrak Minibus

Iman Jaya Lase, Jurnalis
Jum'at 15 Oktober 2021 13:20 WIB

Kecelakaan lalu lintas terjadi di Desa Lolohia, Kab. Nias Barat, antara mobil pikap dan sepeda motor. Kecelakaan tersebut menewaskan dua orang pengendara sepeda motor yang berboncengan.
  
Kedua korban sempat dilarikan ke rumah sakit terdekat, namun keduanya tidak tertolong. Sementara itu, sopir mobil pikap telah dibawa ke Polres Nias untuk dimintai keterangan
 
Kontributor: Iman Jaya Lase

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya