Kapal Tujuan Tomia Tenggelam, Awak Kapal Berhasil Dievakuasi

Andhy Eba, Jurnalis
Minggu 29 Agustus 2021 11:23 WIB

Kapal pemuat barang yang berlayar dari kota Baubau menuju ke Pulau Tomia, tenggelam di Perairan Karang Kapota Wakatobi. Hujan deras dan angin kencang, membuat pompa air tidak berfungsi dan mempercepat air masuk ke badan kapal. 
 
Petugas Tim Rescue Pos SAR Wakatobi bergerak cepat untuk mengambil tindakan penyelamatan. Berlangsung dramatis, akhirnya seluruh kapten dan anak buah kapal berhasil dievakusi oleh Tim SAR. 
 
Kontributor: Andhy Eba

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya