Suasana terasa haru saat Kapolres Semarang AKBP Ari Wibowo mendatangi rumah empat anak yatim piatu di Kel Tambakboyo, Kec Ambarawa dan Desa Derekan, Kec Bergas, Semarang.
Anak-anak ini menjadi yatim piatu setelah orang tuannya meninggal dunia akibat Covid-19. Kapolres dan jajaran mendatangi satu per satu anak yatim piatu itu. Kapolres sampai meneteskan air mata saat memberikan bantuan dan bermain bersama.
Tim Liputan