Penumpang Tak Bisa Diam, Odong-odong Masuk Parit di Tegal Alur

Sofyan Firdaus, Jurnalis
Jum'at 30 Juli 2021 14:40 WIB

Kehilangan kendali saat berkendara, odong-odong yang berpenumpang 7 anak masuk ke dalam parit di Kawasan Tegal Alur, Kalideres, Jakarta Barat.
 
Meski para penumpang sempat menangis, sang sopir dan tujuh orang anak berhasil selamat dan tanpa mengalami luka.
 
Kontributor : Sofyan Firdaus

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya