Pria 47 Tahun Meninggal Dunia saat Isolasi Mandiri

Sholahudin, Jurnalis
Jum'at 18 Juni 2021 11:39 WIB

Seorang pria berusia 47 tahun di Mojokerto, Jawa Timur, meninggal dunia di rumahnya saat isolasi mandiri akibat Covid-19. Dari catatan medis, korban diketahui menderita sakit lambung cukup lama.
 
Kontributor: Sholahudin

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya