Kepulan asap terlihat dari lantai tiga rumah warga di kawasan Krendang, Tambora, Jakarta Barat. Rumah yang dijadikan usaha konveksi itu terbakar Jumat (11/6) dini hari
Kebakaran menghanguskan seisi ruangan dan material pembuat pakaian. 14 mobil pemadam kebakaran diturunkan untuk memadamkan api. Api diduga berasal dari korsleting listrik
Kontributor : Miftahul Ghani