Pedagang Tempe Tahu Mogok Memprotes Tingginya Harga Kedelai

Aimarani, Jurnalis
Jum'at 04 Juni 2021 17:40 WIB

Para pedagang tahu dan tempe di pasar tradisional di Pasar Gudang, Tigaraksa, Kabupaten Tangerang memilih untuk menggelar aksi mogok.
 
Aksi mogok tersebut sebagai bentuk protes terhadap tingginya harga kedelai. Para pembeli juga mengaku kecewa terhadap kenaikan harga kedelai yang berimbas kepada kenaikan harga tempe dan tahu.
 
Kontributor: Aimarani

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya