Kebakaran Ruko Berlantai 3 di Medan, 1 Motor Ikut Terbakar

Adi Palapa Harahap, Jurnalis
Minggu 23 Mei 2021 11:25 WIB

Sebuah ruko berlantai tiga di Kota Medan, Sumatra Utara, ludes terbakar. Kebakaran menghabiskan barang dagangan serta sebuah sepeda motor. Diduga, kebakaran terjadi akibat korsleting arus listrik.
 
Kontributor: Adi Palapa Harahap

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya