Asisten rumah tangga (ART) penculik anak majikannya ini tidak berkutik saat di gelandang Satuan Reserse Kriminal Polres Indramayu, Jawa Barat, Sabtu (22/5/2021) pagi. Aksi nekatnya terekam CCTV di Kompleks Perumahan Angkatan Darat Cililitan, Jakarta Timur.
Polisi masih mendalami motif pelaku penculikan.
Kontributor: Toiskandar