Truk Terguling dan Tabrak Pagar Tol Wiyoto Wiyono

Fendra Kurniawan, Jurnalis
Kamis 20 Mei 2021 12:53 WIB

Sebuah rumah warga di Tanjung Priok, Jakarta Utara rusak, lantaran tertimpa puing beton pagar pengaman tol Wiyoto Wiyono. 
 
Pagar pembatas tol rusak, akibat kecelakaan tunggal truk boks, yang terguling dan menghantam pagar.
 
Liputan : Fendra Kurniawan

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya