Pencuri Gasak Tas Barang Belanjaan di Minimarket Depok

Iyung Rizki, Jurnalis
Selasa 18 Mei 2021 18:20 WIB

Hanya dalam sekejap, pencuri ini berhasil menggasak tas belanja milik orang lain. Kejadian ini berlangsung di Jalan Tole Iskandar, Depok Jawa Barat. Korban yang sedang berbelanja di minimarket, tak menduga barang belanjaannya menjadi incaran pencuri.  
 
Kontributor: Iyung Rizki 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya