Kapolri dan Panglima TNI Tinjau Pos Penyekatan di Gerbang Tol Pejagan

Yunibar, Jurnalis
Senin 10 Mei 2021 13:52 WIB

Kapolri bersama Panglima TNI, Ketua DPR RI dan sejumlah menteri meninjau pos penyekatan mudik di Gerbang Tol Pejagan, Brebes, Jateng, Minggu (9/5/2021) sore.  
 
Kapolri menilai penyekatan mudik Lebaran 2021 di 381 pos penyekatan berjalan lancar dan efektif menekan jumlah pemudik. 
 
Kontributor: Yunibar

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya