Rumah Duka Guru Korban Penembakan KKB Diwarnai Isak Tangis

Jufri Tonapa, Jurnalis
Minggu 11 April 2021 19:54 WIB

Rumah duka Almarhum Yonathan Renden di Bangkelekila, Toraja Utara, Sulsel, diwarnai isak tangis. Keluarga merasakan kesedihan mendalam atas tewasnya Yonathan sebagai guru di Papua.
 
Almarhum Yonathan Renden kurang lebih dua tahun mengajar sebagai guru kontrak di SMP 1 Boega.
 
Kontributor : Jufri Tonapa

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya