Pesawat Swijaya Air SJ-182 Rute Jakarta-Pontianak Jatuh

ferry, Jurnalis
Minggu 10 Januari 2021 20:43 WIB

Pesawat Sriwijaya Air SJ-182 rute Jakarta - Pontianak mengalami jatuh di atas perairan Pulau Lancang, Kep. Seribu. Pesawat kehilangan kontak sejak sekitar pukul 14.40 WIB dengan menara pengawas.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya