Bagian depan mikrolet ini ringsek setelah menabrak sebuah bengkel sepeda motor di Cakung, Jakarta Timur, Sabut (9/10) kemarin.
Bengkel juga hancur, sejumlah peralatan dan sepeda motor yang sedang diservis ikut tertabrak. Menurut salah satu korban, mikrolet melaju dengan kecepatan tinggi dari arah Pulo Jahe menuju Buaran.