Mabes Polri merilis 21 terduga teroris yang ditangkap Densus 88. Ke 21 terduga teroris itu ditangkap di 8 lokasi di Lampung. Terduga teroris yang ditangkap merupakan anggota Jamaah Islamiyah (JI).