Mobil Sedan berkecepatan tinggi menerobos pembatas dan menabrak pintu Masjidil Haram, Jumat malam. Polisi langsung bergerak cepat meringkus pelaku yang diketahui warga negara Arab Saudi.
#Makkah #MasjidilHaram #Pintu89 #AksiTabrakMasjidilHaram #MobilTabrakMasjidilHaram