Viral Pengendara Motor Masuk Tol Cikampek, Ngebut Bawa Barang

ferry, Jurnalis
Selasa 27 Oktober 2020 08:49 WIB

Aksi pengendara sepeda motor masuk Tol Jakarta-Cikampek, Bekasi, Minggu (25/10) viral di media sosial. Dalam video tersebut pengendara terlihat berboncengan dan membawa barang cukup besar. Keduanya melaju dari Pondok Gede ke arah Bekasi Barat.
 
Hingga kini polisi belum berhasil menangkap pelaku. Diduga pengendara menggunakan pelat nomor kendaraan palsu 
 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya