Kali Cilengsi dan Cikeas Meluap, Banjir Rendam 20 RT di Perumahan Villa Jatirasa Bekasi

dede.kurniawan, Jurnalis
Minggu 25 Oktober 2020 16:14 WIB

Banjir merendam 20 Rukun Tetangga (RT) di perumahan Villa Jatirasa, Jatiasih, Bekasi, Jawa Barat, Minggu 25 Oktober 2020.
 
Banjir tersebut dikarenakan meluapnya aliran air kali Cilengsi dan Cikeas. Saat ini ketinggian air mencapai 1 hingga 2 meter. 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya