Strategi Perkuat Konsumsi Masyarakat, Pemerintah Harus Fokus Penanganan COVID-19

ferry, Jurnalis
Rabu 14 Oktober 2020 16:13 WIB

Pemerintah harus fokus pada penanganan COVID-19 dalam strategi memperkuat konsumsi masyarakat.
 
Mantan Menteri Keuangan Chatib Basri menyatakan, pemerintah harus memastikan stimulus ekonomi yang digelontorkan mampu menjaga dan memperkuat konsumsi masyarakat. Menurutnya, peningkatan konsumsi masyarakat turut mendorong realisasi investasi. Simak videonya berikut ini!

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya