Massa Buruh di Pulogadung Demo Tolak UU Cipta Kerja

dede.kurniawan, Jurnalis
Rabu 07 Oktober 2020 19:34 WIB

Sejumlah buruh di Kawasan Industri Pulogadung, Jakarta Timur, berunjuk rasa, Selasa 6 Oktober 2020.
 
Massa berkonvoi keliling Kawasan Industri Pulogadung menjemput buruh lainnya. Aksi ini sebagai bentuk penolakan terhadap Undang-Undang Cipta Kerja. UU ini dinilai lebih menguntungkan pengusaha dibanding buruh.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya