Pengendara motor berdebat dengan Satpol PP saat terjaring razia masker, razia berlangsung di Jalan Sabang, Jakarta Pusat, Kamis (3/9). Petugas masih menemukan sejumlah pelanggar, saat terjaring razia, warga buru-buru mengenakan masker. Satpol PP hanya memberi teguran kepada pelanggar, razia masker untuk mendisiplinkan protokol kesehatan hal ini diatur dalam Pergub DKI tentang Masa PSBB Transisi dalam Pergub, pelanggar diharuskan bayar denda atau sanksi sosial.