Bunga Zainal Geram Disebut Mirip Pemain Video Asusila, Ancam Polisikan Netizen

imam.safei, Jurnalis
Sabtu 29 Agustus 2020 12:50 WIB

Kasus pencemaran nama baik di kalangan selebriti bertambah panjang setelah pesinetron Bunga Zainal mengancam akan memperkarakan pemilik akun media sosial yang berkomentar negatif di Instagram-nya.
Bunga murka ketika pemilik akun tersebut menyebutnya mirip dengan pemain video asusila asal Korea. Karena komentar itu bisa berdampak buruk kepada anak-anaknya yang mulai mengerti media sosial, dia mengancam akan melaporkan pemilik akun tersebut.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya