Penampilan Nikita Willy kini semakin tertutup. Ini dilakukan Nikita sepeninggalan ayahandanya. Lihat penampilan Nikita dengan busana yang lebih tertutup berikut ini.