Hujan yang mengguyur wilayah Bogor sejak tadi malam membuat ketinggian air Sungai Ciliwung di Bendung Katulampa terpantau 90 sentimeter atau status Siaga III.