Aktor Ashraf Sinclair, suami Bunga Citra Lestari (BCL) meninggal dunia di Rumah Sakit MMC, pada Selasa (18/2/2020), sekitar pukul 04.00 WIB.