Pelecehan seksual terhadap perempuan kembali terjadi. Seorang pria melakukan begal bokong di Jalan Mulia Otista, Jatinegara, Jakarta Timur, pada Jumat 17 Januari 2020.