Radang Paru-Paru, Sarri Absen di Dua Laga Perdana Juventus

Taufik_Herwindo, Jurnalis
Jum'at 23 Agustus 2019 10:16 WIB

Pelatih Juventus Maurizio Sarri dipastikan tak bisa menemani Si Nyonya Tua ketika melakoni dua laga perdana Serie A, menghadapi Parma dan Napoli. Hal itu dikarenakan sang pembesut tengah mengalami pneumonia atau radang paru-paru.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya