Oknum guru tak sengaja membuat heboh satu kelas saat proses belajar-mengajar. Guru berpakaian kemeja cokelat diduga menonton video porno di laptop. Oknum guru tersebut tak menyadari laptop yang ia gunakan tersambung dengan projector