Viral Siswi Ini Kejar Jambret Hingga Terluka

joseph_kowel, Jurnalis
Sabtu 23 Februari 2019 16:45 WIB

Seorang siswi yang masih mengenakan seragam sekolah itu diberitakan mengejar seorang jambret. Peristiwa itu diketahui terjadi di kawasan Serdam, Pontianak, Kalimantan, Jumat, 22 Februari 2019

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya