Calon Presiden nomor 02, Prabowo Subianto akan memberdayakan badan pembinaan nasional, merekrut pakar hukum terbaik serta untuk menyelesaikan hukum. “Sinkronisasi penyelarasan sehingga undang-undang peraturan di pusat agar tidak bertabrakan dengan peraturan-peraturan di daerah,” kata Prabowo saat debat Pilpres 2019