Mbah Turus menjadi salah satu penyapu di kompleks makam terbesar di Kota Semarang. Meski usianya sudah berkepala 7 namun semangatnya tetap tinggi membersihkan makam. (Kontributor: Taufik Budi)