Sebuah kamera CCTV merekam detik-detik truk tangki pengangkut BBM terguling di Jalan Raya Soekarno-Hatta, Bandung, Jawa Barat. Dari rekaman video tersebut terlihat truk tangki melaju dari arah Buahbatu ke Kiaracondong sebelum kehilangan kendali.