Legenda tim nasional Brasil, Ronaldinho, kembali terseret masalah. Ronaldinho didera kebangkrutan karena utang yang belum dilunasi. Uang di rekening Ronaldinho saat ini 6 euro atau hanya sekitar Rp101.000