Sinyal Black Box Lion Air JT-610 Terdeteksi

Taufik_Herwindo, Jurnalis
Kamis 01 November 2018 09:10 WIB

Kepala Badan SAR Nasional Marsekal Madya M Syaugi bersama dengan Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto memberikan keterangan pers mengenai perkembangan pencarian kotak hitam Lion Air JT 610 di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta, Rabu (31/10/2018) malam. Saat ini tim gabungan yang terdiri dari Basarnas, TNI dan Polri telah berhasil mendeteksi keberadaan kotak hitam pesawat Lion Air JT 610 , hal ini dipastikan dengan tertangkapnya sinyal kotak hitam oleh salah satu kapal yang membantu proses evakuasi di perairan Karawang, Jawa Barat.
 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya