Ini Wonderkid Meksiko yang Jadi Rebutan Barcelona dan Real Madrid

Taufik_Herwindo, Jurnalis
Jum'at 31 Agustus 2018 15:04 WIB

Barcelona dikabarkan tengah mengejar tanda tangan bintang PSV Eindhoven, Hirving Lozano pada bursa transfer Januari mendatang. Bukan cuma Barca, Real Madrid juga ingin memboyong Lozano ke Santiago Bernabeu.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya