Gempa susulan yang terus terjadi membuat layanan penyebrangan di Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat, terganggu. Akibatnya terjadi penumpukan kendaraan di pelabuhan.