Sidang penipuan apartemen Royal di Pengadilan Negeri Surabaya, Jawa Timur, berjalan ricuh. Pengunjung sidang berusaha menyerang terdakwa saat memasuki ruang sidang.