Video maping Tugu Monas merupakan persembahan dari Pemprov DKI Jakarta untuk Asian Games 2018. Video maping ini berdurasi 25 menit, dan akan diputar setiap hari Sabtu dan Minggu di jam 19:00 dan 20:00 di silang Barat Monas.