Pembekalan Jubir Jokowi-Maruf Amin

Rudy, Jurnalis
Selasa 14 Agustus 2018 10:01 WIB

Koalisi Indonesia Kerja memberi pembekalan ke juru bicara Capres dan Cawapres, Jokowi-Maruf Amin. Pembekalan diikuti dari sembilan juru bicara Parpol pendukung Jokowi yang ditugaskan menyampaikan keberhasilan Jokowi serta menangkal informasi Hoax.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya