Ini Jumlah Korban Gempa Lombok

Rudy, Jurnalis
Senin 06 Agustus 2018 08:47 WIB

Hingga Senin (06/08/2018) dini hari, korban meninggal akibat gempa yang mengguncang Lombok, Nusa Tenggara Barat, telah mencapai 82 orang. Menurut BNPB, korban meninggal terbanyak terdapat di Kabupaten Lombok Utara.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya