Pasangan Kahiyang Ayu dan Bobby Nasution, akhirnya mengumumkan nama putri pertamanya, bayi yamg lahir 1 Agustus 2018 lalu, cucu kedua Presiden Joko Widodo diberi nama Sedah Mirah Nasution.