Kabar beredar Lionel Messi akan hijrah ke Italia. Jika benar, pamor kompetisi negara Italia akan meningkat drastis.